Didanai APBN 2022 Sebesar Rp68 Miliar, Proyek Terminal Bandara UMK Waingapu Belum Rampung

Dion. Umbu Ana Lodu
Proyek pembangunan gedung Terminal Bandara Umbu Mehang Kunda (UMK) Kabupaten Sumba Timur, NTT belum juga rampung. Proyek didanai APBN 2022 senilai lebih dari Rp64 Miliar - Foto : Dion. Umbu Ana Lodu/iNewsSumba.id

Papan proyek pembangunan Terminal Bandara Umbu Mehang Kunda (UMK) Kelurahan Mauhau, Kecamatan Kambera, Kabupaten Sumba Timur, NTT - Foto : Dion. Umbu Ana Lodu/iNewsSumba.id

Sayangnya upaya wartawan untuk mengkonfirmasi para pihak yang berkompeten terkait pekerjaan proyek ini tidak berhasil. Hariyanto selaku Kabandara UMK, dua kali coba dikonfirmasi tidak berhasil ditemui baik saat didatangi langsung maupun saat dihubungi lewat pesan WA ke  gawainya, Senin (27/2/2023) kemarin. Beberapa kali juga upaya untuk mengkonfirmasi perwakilan dari PT Ardi Tekindo Perkasa selaku kontraktor pelaksanan juga tidak berhasil.

    

 



Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network