Dengan dua gugatan yang menyeret langsung nama kepala negara dan isu-isu krusial di dalamnya, publik dipastikan akan menyoroti jalannya persidangan ini dengan cermat. Apakah Jokowi akan memberikan perlawanan hukum secara langsung? Atau menyerahkan semuanya kepada tim kuasa hukumnya? Kita tunggu sidang yang diduga akan berlangsung panas ini.
Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu
Artikel Terkait