Muhaimin Iskandar: Kiamat Sudah Terjadi Karena Kelalaian Kita Sendiri

Dion. Umbu, Felldy Aslya Utama
Menko Pemberdayaan Masyarakat, Muhaimin Iskandar-Foto: Tangkapan Layar

Muhaimin bahkan menggunakan istilah “taubatan nasuha” untuk menggambarkan betapa pentingnya negara kembali pada prinsip kehati-hatian dalam mengelola alam. “Taubatan nasuha itu evaluasi total. Dari cara berpikir sampai cara bertindak,” tegasnya.

Tragedi kali ini memang mencengangkan. BNPB melaporkan 604 orang meninggal, 464 hilang, dan 2.600 lainnya luka-luka. Tidak kurang dari 1,5 juta warga terdampak dan 570 ribu jiwa harus mengungsi.

Bagi Muhaimin, data itu adalah alarm keras bahwa kebijakan pembangunan dan eksploitasi ruang harus dikoreksi serius. Ia menegaskan bahwa pemerintah tak boleh berpura-pura tidak tahu.

“Bencana ini adalah tanggung jawab moral kita bersama,” tuturnya.

Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network