Tak Hanya dalam Dunia Koperasi, KSP Kopdit Obor Mas Juga Jawaranya Gerak Jalan di Maumere

Joni Nura
Tim KSP Kopdit Obor Mas juarai lomba gerak jalan antar isntansi keuangan dan BUMD se-Kota Maumere, NTT-Foto: Joni Nura

Prestasi ini , lanjut Frediyanto juga berkat dukungan dan pelatihan dari pihak Polres Sikka, yang turut berperan dalam mempersiapkan peserta lomba dari KSP Kopdit Obor Mas. Kerja sama yang baik antara pihak manajemen, karyawan, dan kepolisian menunjukkan sinergi yang solid dalam mencapai keberhasilan.

Para peserta lomba gerak jalan terdiri dari perwakilan dari lima kantor cabang KSP Kopdit Obor Mas di kota Maumere. Kantor-kantor cabang tersebut meliputi kantor cabang utama Sikka, kantor cabang Pasar Tingkat, kantor cabang Agrobisnis, kantor cabang Pasar Alok, dan kantor cabang Kewapante.

“Keberhasilan ini bukan hanya menjadi kebanggaan bagi lembaga, tetapi juga menjadi contoh nyata bahwa dedikasi dan kerja keras dapat membawa hasil yang memuaskan. KSP Kopdit Obor Mas siap untuk menghadapi berbagai tantangan di masa depan dengan semangat yang sama,” pungkas Frediyanto.

 

Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network