Gempa Bumi 5,5 M Guncang Sumba Timur, Gedung SDI Poliwali Retak Hingga Tembus Pandang

Dion. Umbu Ana Lodu
Gempa bumi yang guncang Sumba Timur dengan kekuatan 5,5 M sebabkan retakan lebar pada gedung SDI Poliwali, Kecamatan Nggaha Oriangu - Foto kolase : SDI Poliwali/iNewsSuumba.id

“Untung juga saat terjadi gempa bumi, tidak ada aktifitas di sekolah. Ruang kelas satu dan aula serta kantor sudah yang paling parah. Bahkan plafon yang tempel ke tembok sudah bergeser dan ada jjuga retakan yang tembus pandang ke luar. Nanti saya kirimkan fotonya lagi pak,” timpal guru Agus.


Gempa bumi yang guncang Sumba Timur dengan kekuatan 5,5 M sebabkan retakan lebar pada gedung SDI Poliwali, Kecamatan Nggaha Oriangu - Foto kolase : BMKG dan SDI Poliwali

 

Laporan resmi ke instansi terkait yakni Dinas Pendidikan dan juga BPBD Sumba Timur disebut Agus belum dilakukan sekolahnya. Hal itu terjadi karena masih menunggu petunjuk atau arahan dari Kepala Sekolah yang masih dalam kondisi sakit.      



Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network