get app
inews
Aa Read Next : Hilang Kendali Karena Pecah Ban Belakang, Angkudes Plat Merah Terbalik di KM 18 Sumba Timur

Kejari Sumba Timur Didemo FMPPH, Tuntut Keadilan dan Pencopotan Kajari

Kamis, 16 November 2023 | 15:53 WIB
header img
Andreas Ninggeding, salah satu orator dan korlap saat berorasi dalam gelaran demonstrasi di Kejari Sumba Timur - Foto : iNewsSumba.id

Pihak Kejari Sumba Timur akhirnya menerima 6 orang perwakilan. Mereka dipertemukan dengan Abdul Haris, Kasie Intel Kejari karena Kajari sedang jalankan tugas di  Kota Kupang. Pertemuan antara kedua pihak terpantau berjalan dengan kondusif.


Sebagian peserta aksi demo dengan aneka poster di depan gerbang Kejaksaan Negeri Sumba Timur - Foto : iNewsSumba.id

 

Tak hanya menggelar aksi ke Kejari Sumba Timur, massa juga bergerak dan menggelar aksi ke Inspektorat serta DPRD setempat. Aksi demo yang berlangsung damai itu sebelumnya berkumpul lalu bergerak dari kediaman Leonard Njurumana di bilangan Payeti, Kecamatan Kambera, dikawal oleh aparat dibawah komando langsung Kapolres Sumba Timur AKBP Fajar WLS.   

Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut