get app
inews
Aa Text
Read Next : Semarak Karnaval HUT Kemerdekaan RI ke-79 Hari Kedua di Sumba Timur

Polres Sumba Timur Amankan 3 Ribu Liter Minyak Tanah, Diangkut Menggunakan Truk Air

Senin, 27 Maret 2023 | 11:43 WIB
header img
Sejumlah drum ditutupi terpal biru dan dibatasi garis Polisi ini adalah barang bukti yang diamankan ke Polres Sumba Timur karena diduga kuat BBM tanpa dokumen resmi - Foto : Dion. Umbu Ana Lodu/ iNewsSumba.id

 

Adapun ke – 3 orang yang dimintai keterangannya itu masing – masing EK (43) beralamat Kelurahan Lewa Paku, Kecamatan Lewa, JP (32) sesuai KTP beralamat Desa Daha Elu, Sumba Tengah, serta ATB (23) yang juga beralamat  Kelurahan Lewa Paku, Kecamatan Lewa.

“Barang bukti truk dan cairan yang kami duga minyak tanah kami amankan di Polres sementara 3 orang yang kami mintai keterangannya masih sebagai saksi statusnya. Kami masih perlu lakukan uji laboratorium untuk memastikan yang kami amankan itu minyak tanah, atau BBM jenis lainnya atau juga bukan, baru kita bisa melangkah ke tahapan selanjutnya,”  urai Jumpatua.

 

Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut