Hingga berita ini diturunkan, pihak TNI belum memberikan pernyataan resmi terkait insiden ini. Publik mendesak agar proses hukum berjalan transparan dan pelaku mendapatkan hukuman yang setimpal atas perbuatannya. Kasus ini menjadi pengingat tegas bahwa tidak ada ruang bagi tindakan kriminal, sekalipun dilakukan oleh aparat terlatih.
Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu