Kunker ke Prai Salura, ini Pesan Bupati Sumba Timur untuk Warga Pulau Terluar Hadapi Pemilu 2024

Dion. Umbu Ana Lodu
Bupati Sumba Timur, Khristofel Praing berdialog dengan warga desa Prai Salura di Pulau Salura, Kecamatan Karera, didampingi Saleh Muhamad Idris, Kades Prai Salura - Foto Kolase : Istimewa

Di kesempatan yang sama, Bupati Khristofel juga menekan bahwa waktu yang hanya 5 menit dalam bilik untuk menentukan pilihan dalam Pemilu nanti akan bisa menentukan masa depan. Tidak hanya masa depan bangsa dan negara dalam aras nasional namun juga Propinsi dan Kabupaten Sumba Timur. Dirinya juga berpesan agar Pemilu 2024 jangan sampai menjadikan hubungan kekeluargaan dan silaturahmi dalam kehidupan sosial kemasyarakat menjadi sirna namun justru sebaliknya bisa merekatkan untuk kebaikan semua elemen.    

   

 



Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network