get app
inews
Aa Text
Read Next : Menkeu Tak Bisa Tidur Jelang Tutup Tahun: Pendapatan Negara Seret, Defisit Terancam Melebar

Defisit APBN Melebar, Pemerintah Pilih Gas Belanja daripada Rem Penghematan

Kamis, 08 Januari 2026 | 20:06 WIB
header img
Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa-Foto: Aldhy Chandra

Di sisi lain, tantangan datang dari penerimaan negara yang tidak sepenuhnya mencapai target karena perlambatan ekonomi. Namun pemerintah memastikan keseimbangan fiskal tetap terjaga.

Purbaya menegaskan, keputusan mempertahankan belanja meski defisit melebar sudah melalui kajian mendalam. Ini bukan kebijakan spontan, tetapi langkah yang dianggap paling rasional untuk menyelamatkan ekonomi.

“Ini adalah pilihan kebijakan. Kita menjaga ekonomi tetap bergerak agar masyarakat tidak semakin tertekan,” katanya.

Dengan fondasi yang dijaga melalui belanja tahun 2025, pemerintah berharap kondisi ekonomi 2026 menjadi lebih kuat dan stabil.

Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut