Lowongan Kerja di Lingkup BPJS Ketenagakerjaan ini Bisa jadi Referensi Pencaker di Pulau Sumba

Dion. Umbu Ana Lodu
Hironimus Sumu, Kepala Kantor PERISAI BPJS Ketenagakerjaan Surya Timor Abadi Cabang Sumba Timur mengajak Pencaker untuk manfaatkan peluang income sebagai Petugas PERISAI di Sumba Raya - Foto Kolase : iNewsSumba.id

“Untuk satu Sumba ini petugas PERISAI masih sangat kurang sementara masyarakat yang berpotensi untuk menjadi peserta masih sangat banyak. Jadi sangat terbuka untuk perekrutan petugas, dimana jika memenuhi syarat dan diterima, insentif yang akan diterima tanpa batas,” timpal Hironimus.

Untuk perekturan calon petugas PERISAI terbuka hingga Senin (15/7/2024) mendatang. Syarat pencari kerjanya tidak rumit, laki atau perempuan dan berijazah minimal SMA. Selain itu bisa berkomunikasi dengan baik dan tentunya bisa mengoperasikan Handphone Android dan sejenisnya.

Terpisah, Kepala BPJS Ketenagakerjaan Sumba Timur, Muhamad Yohan Firmansyah pada iNews.id menjelaskan, warga pekerja di Pulau Sumba yang belum menjadi peserta Jaminan Sosial BPJS Ketenagakerjaan dalam kategori BPU mencapai lebih dari 41 ribu orang. Sementara untuk kategori Penerima Upah (PU) mencapai lebih dari 24 ribu orang.

 

 

Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network