“Karyanya luar biasa, produksi tidak kurang, hanya itu kalau kita bicara UMKM itu tidak jauh dari masalah akses permodalan, pendampingan terkait dengan kewirausahaan dan juga pemasaran,” tandas Alam.
“Kami senang dan bangga dikunjungi oleh Mas Alam dan rombongan karena tentu akan menambah semangat kami dalam melakukan aktifitas menenun. Selain itu juga tentunya mengenalkan dan mempertahankan adat dan budaya khas kami di sini. Kami harap mereka bisa juga mengajak dan memprosikan kampung adat ini ke teman, keluarga dan masyarakat lainnya,” tandas Tamu Umbu Pinggiai, ketika ditanya kesan dan harapannya.
Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu
Artikel Terkait