Program Makan Bergizi Gratis Mulai Dijalankan di Kota Kupang, Pemkot Kupang Tegaskan Komitmen

Emi Maunmuti
Pj Walikota Kupang meninjau pelaksanaan MBG di salah satu sekolah - Foto : Emi Maunmuti

Staf Ahli Badan Gizi Nasional, Florencio Mario Vieira, menjelaskan bahwa tahap pertama program MBG di Kota Kupang akan melayani 3.138 balita, anak-anak, dan ibu menyusui. Layanan ini mencakup tujuh sekolah dan dua posyandu di Kecamatan Alak. Dalam waktu dekat, SPPG baru akan dibuka di Kecamatan Kelapa Lima dan Oebobo.



Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network