Tak hanya ke MK, Paket Rakyat juga akan melaporkan permasalahan ini ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP). Mereka menuntut penyelenggara Pemilu untuk bertindak profesional dan menjunjung tinggi integritas.
“Kami tidak ingin hak politik masyarakat kecil diabaikan. Pemilu adalah penentu masa depan daerah ini, dan penyelenggara wajib memastikan prosesnya berjalan adil dan transparan,” pungkas Mikael.
Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu
Artikel Terkait