Konflik Rebutan Lahan di Sumba Timur, Adik Bacok Kakak dan Tetangga Hingga Berlumur Darah

Dion. Umbu Ana Lodu
Lokasi sawah yang diperebutkan dua saudara kandung hingga berujung peristiwa pembacokan kakak oleh adiknya juga tetangga di Kecamatan Lewa Tidahu, Sumba Timur - Foto : Istimewa

 

“Waktu ayah mereka masih hidup sawah itu digarap korban. Namun saat ayah mereka meninggal diambil sepihak oleh terduga pelaku, yang mana kemudian mengawali perselisihan dua saudara kandung itu,” papar Juan.

Seteru dua saudara itu, kata Juan pablo mencapai puncaknya pada hari kejadian dimana sekira pukul 08:00 WITA, pelaku yang merasa lahan sawah itu miliknya menggarap lahan tersebut dengan membersihkan rerumputan dengan sebilah parang Sumba lengkap dengan sarungnya. Saat sedang lakukan aktifitasnya, melintaslah korban.


Terduga pelaku pembacokan karena rebutan lahan sawah diapit aparat yang memegang barang bukti parang Sumba - Foto : Istimewa
 

“Melihat pelaku sedang menggarap dan membersihkan sawah itu, korban kemudian menegur dan melarang.  Lalunya terjadilah saling adu mulut yang berujung pembacokan pada korban hingga alami luka di tangan, kaki, punggung serta kepala. Korban kemudian jatuh terkulai tak berdaya di tanah,” jelas Juan Pablo.

Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network