Satu Dari Enam Tersangka Penyerangan Anggota Sat Pol PP Sumba Barat Ditahan di Mako Brimob NTT
SUMBA BARAT, iNewsSumba.id - Kasus penganiayaan brutal yang menimpa seorang anggota Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Yanto Tenabolo, di depan Rumah Jabat