Kampanye Hari Terakhir, Polres Sumba Timur Terjunkan 202 Personil Optimalkan Pengamanan
Sabtu, 23 November 2024 | 10:34 WIB
"Kami mengimbau semua pihak untuk tetap mematuhi aturan yang berlaku, termasuk menjaga ketertiban dan tidak melakukan tindakan yang dapat memicu kericuhan, tidak mudah percaya hoaks dan hindari ujaran kebencian apalagi fitnah," paparnya.
Dalam pengamanan ini sebanyak 202 personil Polres Sumba Timur dan BKO Brimob Kompi 4 Yon C Pelopor Sumba dilibatkan. Nantinya para personal akan terbagi di tiga titik sentral kampanye paslon yakni Paket SEHATI di Prailiu, Paket DAUD di Kecamatan Lewa dan Paket ULP-YH di Kecamatan Umalulu dan juga di Kelurahan Matawai.
Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu