Pukul 12.00 – 17.00 WITA
• Prosesi jalan salib dari Lapangan Rihi Eti menuju Lapangan Pahlawan
• Sepanjang rute, akan dilakukan 14 perhentian dengan pementasan adegan Alkitab, seperti:
Mujizat penyembuhan orang kusta (depan Toko Pelita Prailiu)
Tuhan Yesus memasuki Yerusalem (Polres Sumba Timur)
Penangkapan di Taman Getsemani (Lampu Merah Payeti)
Perjumpaan dengan Bunda Maria dan Veronika
Penyaliban simbolik di Lapangan Pahlawan
Pukul 17.00 – 19.50 WITA
• Prosesi penyaliban dan kebangkitan
• Pujian rohani (10 lagu)
• Doa syukur dan berkat bersama para pendeta
• Penampilan pujian penutup dan doa akhir oleh panitia
Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu
Artikel Terkait