WAINGAPU, iNewsSumba.id – Kota Waingapu bersiap menjadi saksi pelaksanaan kegiatan rohani akbar bertajuk “Jalan Kemenangan Salib” pada Rabu (23/4/2025). Kegiatan ini akan berlangsung sepanjang hari dan diwarnai dengan tahapan-tahapan dramatik yang merefleksikan perjalanan sengsara Yesus Kristus menuju kebangkitan.
Berikut tahapan lengkap pelaksanaan kegiatan yang akan dimulai sejak pagi hingga malam hari:
Pukul 10.00 – 11.30 WITA
• Penyambutan peserta di Lapangan Rihi Eti
• Pengaturan barisan peserta dan tamu VIP
• Koordinasi akhir oleh panitia lapangan
Pukul 11.30 – 12.00 WITA
• Pembukaan oleh MC
• Doa pembuka oleh Pdt. Refly
• Laporan panitia
• Sambutan FKUB
• Sambutan dan pelepasan peserta oleh Bupati Sumba Timur
• Prolog drama kolosal
Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu
Artikel Terkait