Asusila dan Narkoba AKBP Fajar WLS, Memantik  Aliansi Aksi untuk Axi Kembali Suarakan Tuntutan

Dion. Umbu Ana Lodu
Aliansi Aksi untuk Axi gelar konferensi Pers terkait dengan tuntutan kembali dibukanya penanganan dan pengungkapan kasus kematian Axi Rambu Kareri Toga - Foto : iNewsSumba.id

.Aliansi Aksi untuk Axi yang terdiri dari ragam elemen di antaranya Peruati, Sinode GKS Sumba, Sabana Sumba dan elemen lainnya itu merangkum tuntutannya  untuk ditegakkan keadilan yakni :

  1. Menuntut pertanggungjawaban kepolisian atas penanganan kasus yang tidak profesional, yang menyebabkan sulitnya mendapatkan alat bukti hukum bagi kasus ini. Ketidakprofesionalan ini terlihat dari:

  2. Mendesak penuntasan kasus memperkerjakan anak di bawah umur yang dilaporkan oleh saudara kandung korban. Hingga kini, laporan tersebut masih dibiarkan tanpa tindak lanjut yang jelas.

  3. Menuntut hukuman seberat-beratnya bagi eks Kapolres Sumba Timur Fajar atas dugaan tindak kejahatan serius yang meliputi pelecehan, hubungan seksual tanpa persetujuan, perdagangan orang, perekaman dan penyebaran konten pornografi, serta penyalahgunaan narkoba.



Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network