Bupati Sumba Timur Apresiasi Program Penguatan Desa Wisata

Dion Umbu Ana Lodu
Bupati Sumba Timur, Khristofel Praing mengenakan safari berbahan kain tenun khas Sumba Timur - Foto Dion Umbu Ana Lodu

Bukit Lai Uhuk Wairinding di desa Pambotanjara Kabupaten Sumba Timur - Foto : Dion Umbu Ana Lodu

 

Dihubungi terpisah, Senin (31/10/2022) Yustin Dama, selaku koordinator area program ini kepada iNewsSumba.id memaparkan, launching media promosi paket desa wisata  yang dikelola oleh kelompok pengelola Desa Wisata atau relawan penggiat media Sosial diharapkan membantu tumbuh kembangnya ekonomi warga desa. Selain itu sebut dia, stakeholder dan masyarakat luas dapat mengetahui media promosi paket desa wisata serta produk-produk lokal desa wisata.

Adapun program ini menyasar  2 desa dan 2 kelurahan yaitu Kelurahan Prailiu, Kelurahan Watumbaka, Desa Persiapan Tanggedu dan Desa Pambotanjara. Warga dilatih untu bisa melalukan langkah inovatif seperti promosi pemasaran paket desa wisata melalui penggunaan media social. Program ini merupakan kolaborasi UPKM/ CD Bethesda Yakkum, Sopan Sumba dan Yayasan Koppesda Sumba yang bekerja sama dalam konsorsium program Pusaka Siap Siaga Sumba Timur.

 

Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network