Update Korban Buaya di Sungai Lede Wero: Keluarga Masih Berduka, Pencarian Albina Terus Berlanjut
SUMBA BARAT DAYA, iNewsSumba.id – Duka mendalam masih menyelimuti keluarga Bassilius Lomi, pria yang tewas diterkam buaya saat mencari ibunya, Albina Doki Bili