Kapolres Sumba Timur yang Baru AKBP Gede Harimbawa, Ternyata Doktor Ilmu Pemerintahan
Senin, 17 Maret 2025 | 09:35 WIB

Pergantian tongkat kepemimpinan ini menandai babak baru bagi Polres Sumba Timur. Masyarakat menaruh harapan besar pada AKBP Dr. Gede Harimbawa untuk melanjutkan dan meningkatkan pelayanan serta keamanan di wilayah tersebut. Hingga kini memang belum dilakukan serah terima jabatan, Polres Sumba Timur masih tetap dipimpin oleh AKBP Jacky Umbu sembari menunggu serah terima jabatan resmi dan tibanya AKBP Gede Harimbawa.
Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu