get app
inews
Aa Read Next : Jangan Lewatkan, Besok di Kota Waingapu Ada Karnaval Selebrasi Paskah Oikumene

Di Gelaran Kasad Award 2023, Ketua Dewan Pers Ingatkan Tingginya Upaya Abuse of Power

Selasa, 11 Juli 2023 | 05:30 WIB
header img
Kasad Award 2023 - Foto : Tangkapann Layar

JAKARTA, iNewsSumba.id –  Ketua Dewan Pers, Ninik Rahayu mengingatkan Pers dan seluruh elemen di Indonesia bahwa Pers tidak dalam kondisi baik- baik saja. Hal itu diungkapkannya dalam sambutan selaku ketua Dewan Juri Kasad Award 2023, Senin (10/7/2023) malam.

“Pers kita tidak sedang baik – baik saja, begitu semakin tingginya upaya abuse of power pada kehidupan pers, baik dari internal media maupun aspek eksternal,” tandasnya.

Tak hanya itu, Ninik Rahayu juga menekankan isu human security. Dimana menurutnya, perhatian pers terhadap isu dimaksud mungkin belum berbanding lurus dengan jumlah berita yang paling sering dicari atau diklik oleh masyarakat.

“Godaan impressi dan traffic yang tinggi kerap membuat sebagian perusahaan pers mengambil pilihan yang dapat dikalkulasikan sebagai revenue,” tegasnya.

Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Follow Berita iNews Sumba di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut