5 Desa di Sumba Tengah Jadi Binaan Bank NTT Cabang Anakalang

Yunia Boling
Pjs Pemimpin Bank NTT Cabang Anakalang, Yusup H.Mawolu di salah satu lokasi lopo desa binaan ( Istimewa)

SUMBA TENGAH, iNewsSumba.id - Desa Wairasa, Lenang, Padira Tana, Umbu Pabal Selatan dan Anakalang, menjadi desa Binaan Bank NTT Cabang Anakalang, Kabupaten Sumba Tengah, NTT. Hal itu diutarakan oleh Pjs Pemimpin Bank NTT Cabang Anakalang Yusup H.Mawolu, Rabu (27/7/2022)  kepada media ini.

Dipaparkan Yusup via WhatsApp – nya, ke lima desa itu telah masuk tahapan persiapan untuk memasuki masa penilaian Tim Juri. Nampak dari pembuatan Lopo di Desa Wairasa, Desa Umbu Pabal Selatan, Desa Padiratana.

“Sementara desa Anakalang dan Desa Lenang belum menentukan lokasi Lopo. Dan kalau dari kesiapannya disesuakan dengan potensi unggulan Desa,” tandas Yusup.

Diuraikan Yusup, ke – 5 desa memiliki potensi unggulan masing-  untuk di jadikan produk unggulan. Harapannya ke depan berdampak pada peningkatan pendapatan rumah tangga serta tumbuh kembangnnya  UMKM, dan juga peningkatan PAD desa.

“Kita harap nantinya desa – desa ini bisa menginspirasi desa lainnnya, untuk terus menata diri sdan maju dalam bidang ekonomi dan kesejahteraan warganya,” pungkas Yusup.

Editor : Dionisius Umbu Ana Lodu

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network